Home / Politik & Hukum / Rajan Calon Kepala Desa Menghadiri Deklarasi Damai
Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19

Rajan Calon Kepala Desa Menghadiri Deklarasi Damai

Lensa Hukum, Tambun Utara, Kab. Bekasi – Acara deklarasi calon kepala desa Tambun Utara dilakukan Jumat (13/07/2018), di Aula Tambun Utara Kabupaten Bekasi.

Kegiatan yang dihadiri oleh Camat, Kapolsek, Dandim dan panita pencalonan beserta para balon atau bakal calon desa Tambun Utara serta panitia balon.

LensaHukum.co.id - Lensa Hukum Kades 2 - Rajan Calon Kepala Desa Menghadiri Deklarasi Damai

Kegiatan yang diselenggarakan di Aula kecamatan, begitu ramai dan sesak oleh para balon atau bakal calon kepala desa.

Tempat yang begitu sempit sehingga tidak dapat menapung dari para pendukung calon, kursipun tidak diberikan oleh para staff Kecamatan dan para calon semua yang hadirpun ikut berdiri hingga selesai.

Pasalnya saat dimintai keterangan oleh salah satu Wartawan Lensa Hukum mengatakan ” Acara yang dilakukan di Aula Kecamatan Tambun Utara dikarenakan tidak ada Anggaran untuk Deklarasi Penandatanganan Calon tersebut, kita punya anggaran dan saya adakan di Aula saja, adapun yang diluar banyak para pendukung para calon kades.

LensaHukum.co.id - Calon Kades Rajan Datang ke Kecamatan Tambun Utara - Rajan Calon Kepala Desa Menghadiri Deklarasi Damai

Saya sangat berharap agar para calon kepala desa yang ikut menanda tanganan Deklarasi ini dapat berkomiten untuk selalu saling menjaga persaudaraan dan pada hari ini sangat kondusif dan alhamdulillah tidak ada hambatan sedikitpun. Adapun calon kades yang tidak hadir pada hari ini tidak masalah dan akan saya undang untuk menandatangani deklarasi tersebut. Calon kades yang hadir pada hari ini berjumlah tiga puluh empat (34) tidak hadir dua (2) orang calon antara lain Eman dan Hidayatulloh,” Ujar, Dodo Hendra Rosika.

LensaHukum.co.id - Lensa Hukum Kades 1 278x300 - Rajan Calon Kepala Desa Menghadiri Deklarasi Damai
Calon Kepala Desa Tambun Utara – Rajan, (tengah) mengenakan sarung dipundak.

Kapolsek Tambun Utara, Kompol. Rahmad Sujatmiko mengatakan, Calon Pilkades, Tambun utara Kabupaten Bekasi hari ini berita damai, aman tentram dan tidak ada kekisruan. Adapun personil nanti akan ditempatkan disetiap titik TPS untuk pengamanam atas tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkann,” Tegasnya.

Menurut salah satu Calon Kepala Desa saat wawancarai, mengatakan bahwa acara pada hari ini begitu ramai semoga hingga sampai selesai terpilih-pun berharap nuansanya seperti ini akan berlangsung tentram, damai, dan saya optimis dengan pencalonan saya kedua kalinya ini dan saya minta doa agar warga saya memilih saya, ” Ungkap Rajan. (Sam Lubis)

Lihat Juga

LensaHukum.co.id - Screenshot 20210217 005754 WhatsApp 310x165 - Begal Motor Kembali Beraksi Di Jalan Bugelsalam Rancamalaka

Begal Motor Kembali Beraksi Di Jalan Bugelsalam Rancamalaka

  LENSA HUKUM  CIKARANG TIMUR – KABUPATEN BEKASI  Lensahukum.co.id Seorang Lelaki pengemudi Sepeda Motor.Oca,(49 tahun) …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.